Kapolsek Cibungbulang Hadiri Penutupan Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 Tingkat PPK Kecamatan Cibungbulang

    Kapolsek Cibungbulang Hadiri Penutupan Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 Tingkat PPK Kecamatan Cibungbulang

    BOGOR - Humas Polsek Cibungbulang - Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos., M.M., bersama unsur Forkopimcam Cibungbulang menghadiri penutupan rapat pleno terbuka Pemilu 2024 PPK di Gor Rengganis (Gudang Logistik PPK) Desa Cimanggu 1 Kec. Cibungbulang Kab. Bogor. Selasa (27/02/2024). 

    “Pelaksanaan rekapitulasi suara telah terlaksana dengan baik sehingga dilaksanakan penutupan rapat Pleno terbuka Rekapitulasi hasil pemilu 2024 yang diselenggarakan oleh PPK Cibungbulang, dan dilakukan pengamanan oleh petugas Polri/TNI dan Kecamatan Cibungbulang dengan maksud untuk memberikan jaminan keamanan demi suksesnya Pemilu 2024, ” ucap Kapolsek. 

    Kapolsek menyampaikan bahwa kehadiran polisi dalam tahapan pemilu, mulai dari pengamanan, pengawalan kampanye, pengamanan dan pengawalan logistik pemilu, pemungutan suara Pileg, Pilpres, Pasca Pemilu, rapat pleno terbuka dan rapat pleno penutupan rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat kecamatan tersebut adalah bagian dari upaya pihak kepolisian dengan TNI dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan proses Pemilu.

    “Kami ucapan terima kasih kepada seluruh elemen masyarakat yang telah mensukseskan Pemilu 2024 dan mari kita rajut Kembali Persatuan dan Kesatuan demi kemajuan bangsa Indonesia, ” ungkapnya.

    Selain itu, Kapolsek juga menambahkan bahwa pihaknya akan terus berkoordinasi dengan instansi terkait untuk memastikan keamanan dan ketertiban tetap terjaga pasca Pemilu.

    “Dalam rapat tersebut, dilakukan pembacaan rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara untuk berbagai jabatan, mulai dari Presiden dan Wakil Presiden, Anggota DPR-RI, DPD, DPRD Provinsi, hingga DPRD Kabupaten.” terangnya.

    Setelah semua proses pembacaan selesai, rapat ditutup dengan penandatanganan berita acara dan penyerahan berkas resmi. Kotak suara, bilik suara, serta berita acara hasil pemungutan suara akan diserahkan kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU).

    “Kita jaga silih asih asuh sowan dan silaturahmi untuk menjaga Kamtibmas Wilkum Polsek Cibungbilang” harapnya. 

    #polripresisi #kamihadiruntukmasyarakat #polisirw #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogorkabupaten #humaspolri #divisihumaspolri
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Pelayanan Kepada Pengguna Jalan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Cibatok 1 Berikan Dukungan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Hendri Kampai: Menteri KKP Sebut Pagar Laut Tangerang Ilegal, Penegakan Hukum Terhadap Pelaku Ditunggu Rakyat
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 
    Gerakan 1 Juta Hektare Jagung: Sinergi Polri dan Kementrian Pertanian Wujudkan Swasembada Pangan 2025
    Ucapan Semangat Dan Terima Kasih Dari Pemudik Ke Petugas Polsek Cibungbulang Yang Melaksanakan Ops Ketupat Loadaya 2024
    Polsek Cibungbulang Bersama Koramil Dan Sat PolPP Patroli Gabungan Himbau Tak Ada Kegiatan Sahur On The Road Dan Balapan Liar
    Bhabinkamtibmas Gunung Picung Lakukan Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional
    Kapolsek Cibungbulang Hadiri Reses Dprd Kabupaten Bogor Dapil IV Kecamatan Cibungbulang
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    Ucapan Semangat Dan Terima Kasih Dari Pemudik Ke Petugas Polsek Cibungbulang Yang Melaksanakan Ops Ketupat Loadaya 2024
    Polsek Cibungbulang Bersama Koramil Dan Sat PolPP Patroli Gabungan Himbau Tak Ada Kegiatan Sahur On The Road Dan Balapan Liar
    Bhabinkamtibmas Gunung Picung Lakukan Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional
    Kapolsek Cibungbulang Hadiri Reses Dprd Kabupaten Bogor Dapil IV Kecamatan Cibungbulang
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    TNI - Polri bersama Forkopimcam Bersinergi Kawal dan Amankan Logistik Pemilu 2024 Kecamatan Cibungbulang
    Kapolsek Cibungbulang Kontrol Personil Pengamanan Rapat Pleno Dan Kotak Suara Di PPK Cibungbulang Dan Pamijahan
    Kapolsek Cubungbulang Bersama Danramil Hadiri Tasyakuran Akhir Pendidikan Santri Ponpes Moderen Sahid Pamijahan
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Menjelang Pemilu

    Ikuti Kami